Minggu, 14 Mei 2023

Ustadz H. MASRAJI

 


Guru H. Masraji, lahir di Desa Palukahan, Kecamatan Danau Panggang, Rabu, 19 September 1979 (bertepatan dengan 27 Syawal 1399 H). Adalah khadimul Majelis taklim “Az-Zikra” Manarap, Bitin.

Diantara kalam beliau:

“Orang yang sering tahajud itu jarang ba-panyakitan”

“Orang yang istiqamah itu mendapati hidupnya ba-karamat”

“Bila orang tu sering sembahyang tengah malam, akan menampak bekas ketaatan pada wajahnya. Itu orang yang shaleh saja yang pinandu, (yang sedemikian itu) orang wali saja yang pinandu (mengenal) keadaan muha (muka) kita”.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar